Persyaratan Calon Asesi

Persyaratan peserta uji kompetensi sesuai skema uji kompetensi

  1. Persyaratan Pendidikan: minimal Sekolah Dasar atau yang sederajat
  1. Persyaratan Pelatihan: telah mengikuti pelatihan pembuatan pola batik, atau
  1. Persyaratan Pengalaman Kerja: telah melakukan pekerjaan membuat pola batik dan memindahkan pola batik dengan cara ngeblat minimal selama 12 (duabelas) bulan, atau
  1. Persyaratan Rekomendasi: surat keterangan dari pihak/pejabat yang berwenang
  1. Persyaratan Usia: maksimal 60 tahun
  1. Persyaratan Pendidikan: minimal Sekolah Dasar atau sederajat, atau
  1. Persyaratan Pelatihan: telah mengikuti pelatihan menyanting dan mopok, atau
  1. Persyaratan Pengalaman Kerja: telah melakukan pekerjaan melekatkan malam dengan canting (ngrengreng) dan menutup bagian motif berwarna dengan malam (mopok) minimal selama 12 (dua belas) bulan, atau
  1. Persyaratan Rekomendasi: surat keterangan dari pihak/pejabat yang berwenang
  1. Persyaratan Usia: maksimal 60 tahun
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Tukang Gambar Motif Batik Minimal 2 Tahun; dan atau
  1. Pelatihan Menggambar Motif Batik.
  1. Pendidikan Minimal SMK/SMA Sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Perancang Mode Batik Minimal 2 Tahun; dan atau
  1. Pelatihan Merancang Mode Batik
  1. Pendidikan minimal SMK/SMA sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Perancang Motif Batik Manual 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan Merancang Motif Batik Manual
  1. Pengalaman Kerja sebagai Pembatik Tulis minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan membuat Batik Tulis
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Pembatik Cap minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan Membuat Batik Cap
  1. Jenjang Pendidikan minimal SD sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagain Peracik Malam minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan Meracik Malam
  1. Syarat jenjang Pendidikan minimal SD/Sederajat
  1. Pengalaman Kerja sebagai Peracik Warna Sintesis minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan Meracik Warna Sintetis
  1. Pengalaman Kerja sebagai Tukang Celup Warna Sintesis minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan mencelup Batik dengan Zat Warna Sintesis
  1. Syarat jenjang Pendidikan minimal SD/Sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Peracik Warna Alam minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan Meracik Warna Alam
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Tukang Celup Warna Alam minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan mencelup dengan Zat Warna Alam
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Penglepas Malam Batik minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan Melepas Malam Batik
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Pembuat Canting Tulis minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan membuat Canting Tulis
  1. Syarat jenjang Pendidikan SD/Sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Pembuat Canting Cap minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan membuat Canting Cap
  1. Syarat jenjang Pendidikan minmal SMK/SMA Sederajat
  1. Pengalaman kerja sebagai Perancang Motif Batik Komputer minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan Merancang Motif Batik Menggunakan Komputer dan atau
  1. Penguasaan Komputer/Aplikasi Desain Grafis
  1. Jenjang Pendidikan minimal SI/D4 Sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Pengelola Industri Batik minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan mengelola Industri Batik
  1. Jenjang Pendidikan minimal SI/D4 Sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Perekayasa Peralatan dan Teknik Batik minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan Teknologi Peralatan dan Proses Batik
  1. Syarat Jenjang Pendidikan SMK/SMA Sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Pengelola Limbah Industri Batik minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Pelatihan mengelola Limbah Industri Batik
  1. Syarat Jenjang Pendidikan minimal SD/Sederajat
  1. Pengalaman Kerja Sebagai Pengrajin Batik minimal 2 Tahun dan atau;
  1. Penglatihan Pengrajin Batik